Kegiatan Rapat Pimpinan dan Konferensi Perpindahan Opsir

Pertemuan selama 8 hari para pemimpin baik dari Pusat, Divisi dan Regional serta Yayasan Pelayanan Kesehatan Bala Keselamatan, telah terangkum dalam kegiatan Rapat Pimpinan (RAPIM) dan Konferensi Perpindahan yang berlangsung dari tanggal 28 Januari s/d 4 Februari 2025 di Hotel…

Peluncuran Website Teritori Terbarukan

Atas kasih dan anugerah Tuhan, pada hari Senin 3 Februari 2025, Komandan Teritorial, Komisioner Yusak Tampai, telah meluncurkan secara resmi Website Teritori Indonesia 2025 version. Komandan mengatakan: “Harapan saya, website ini tidak hanya menjadi sarana informasi tentang pelayanan Bala Keselamatan,…

error: Content is protected !!